Loading...

Silaturahmi Roadshow Direksi Askrindo Syariah di Yogyakarta dan Jawa Tengah

23 Maret 2021
Silaturahmi Roadshow Direksi Askrindo Syariah di Yogyakarta dan Jawa Tengah

Jakarta – PT Jaminan Pembiayaan Askrindo Syariah (Askrindo Syariah) terus-menerus meningkatkan Imbal Jasa Kafalahnya (IJK) dengan mengembangkan pangsa pasar. Tujuannya untuk pencapaian target perusahaan. Salah satu cara yang digunakan adalah melakukan roadshow untuk mengunjungi /bersilaturahmi dengan mitra/calon mitra, dan agen.

Direktur Pemasaran Askrindo Syariah, Bapak Supardi Najamuddin melakukan roadshow di provinsi Yogyakarta dan Jawa Tengah. Acara roadshow sekaligus bertepatan dengan kegiatan penandatanganan kerjasama dengan KSPPS Tamzis di Wonosobo.  Kegiatan ini berlangsung dari tanggal 17 – 19 Maret 2021. Bapak Supardi didampingi oleh Bapak Hanung Wibowo (Kadep. Pemasaran), Bapak Anjas (Kepala Cab. Yogyakarta), Bapak Tri Kuncoro (Kepala Cab. Semarang),  Mas Avi (Kepala Pemasaran Purwokerto),  dan Mas Bejo (Kepala Pemasaran Solo).

Kegiatan Roadshow, Bapak Supardi  bertemu dengan beberapa mitra seperti Bank DIY Syariah, RO VII BSI Semarang, para agen. Dalam silaturahmi dengan beberapa mitra, Askrindo Syariah semakin yakin dan percaya bahwa kerjasama yang terjalin akan lebih baik kedepan.

Share this article

Berita Terkait

15 Agustus 2023
Kerjasama
Kunjungan Studi Banding Tamu Delegasi dari Yaman ke Askrindo Syariah
(Jakarta) 15 Agustus 2023, PT Jaminan Pembiayaan Askrindo Syariah (Askrindo Syariah) menerima kunjungan studi banding dari delegasi Yemen Loan Guarantee (YLG) dari Yaman. Kedua institusi memiliki ...
11 Juli 2023
Kerjasama
Askrindo Syariah Pererat Kerjasama dengan Bank Nagari
(Jakarta) PT Jaminan Pembiayaan Askrindo Syariah (Askrindo Syariah) semakin mempererat kerjasama dengan mitra-mitra bisnisnya dalam meningkatkan pertumbuhan usaha di bidang penjaminan syariah. ...
21 Juni 2023
Kerjasama
Askrindo Syariah Perkuat Kerja Sama Dengan Bank NTB Syariah
(Mataram) PT Jaminan Pembiayaan Askrindo Syariah atau Askrindo Syariah perkuat kerja sama dengan Bank NTB Syariah. Penguatan kerja sama itu ditandai dengan penanadatanganan perjanjian kerja sama oleh ...
19 Mei 2023
Kerjasama
Askrindo Syariah Menandatangani Nota Kesepahaman Kerjasama Kustodian dengan BSI
(Jakarta) PT Jaminan Pembiayaan Askrindo Syariah atau Askrindo Syariah menunjuk PT Bank Syariah Indonesia, Tbk. atau BSI sebagai salah satu penyedia jasa layanan kustodian untuk mengadministrasikan ...